Parkir Liar di Sekitar Stasiun, 29 Motor Ditindak Sudinhub Jakpus

Rabu, 29 Agustus 2018 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 2220

 Razia Parkir Liar di Jakpus, 29 Kendaraan Roda Dua Ditertibkan

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Pusat kembali melakukan penertiban terhadap kendaraan yang parkir liar di atas trotoar dan bahu jalan yang berada di tiga kawasan sekitar stasiun.

Kita tertibkan 29 roda dua dari tiga lokasi berbeda yang parkir sembarangan di trotoar

"Kita tertibkan 29 kendaraan roda dua dari tiga lokasi berbeda yang parkir sembarangan di trotoar," ujar Boval Juliansyah, Kasi Pengendalian dan Operasional Suku Dinas Perhubungan Jakarta Pusat, Rabu (29/8).

Menurutnya, penertiban trotoar kali ini menindaklanjuti aduan warga terkait masih banyaknya kendaraan yang parkir sembarangan di trotoar. Terutama di Stasiun Cikini, Stasiun Gondangdia dan Stasiun Tanah Abang.

"Mengganggu pejalan kaki dan calon penumpang. Seluruhnya kita angkut ke kantor dan kita tilang, sudah ada polisi di sana," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Petugas Gabungan Gelar Penertiban PKL dan Parkir Liar di Grogol

Langgar Trotoar, 5 Kendaraan Ditindak di Grogol Petamburan

Rabu, 22 November 2017 1767

Penertiban Parkir Liar di Jakpus 157 Kendaraan Ditilang

Parkir Liar, 157 Kendaraan Ditindak di Jakpus

Rabu, 15 Agustus 2018 1910

 Sudinhub Tertibkan Parkir Liar Dari Kawasan Senen Hingga Kemayoran

Razia Parkir Liar Digelar di Kawasan Senen dan Kemayoran

Selasa, 14 Agustus 2018 1850

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks