Dewan Minta Distribusi KJP Plus Harus Tepat Sasaran

Senin, 25 Juni 2018 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1841

Dewan Minta Distribusi KJP Plus Harus Tepat Sasaran

(Foto: doc)

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta meminta pendistribusian Kartu Jakarta Pintar (KJP) plus harus tepat sasaran.

Harus dipastikan langsung bahwa prosedur dan mekanisme distribusi KJP Plus tepat sasaran

Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Triwisaksana menuturkan, pihaknya mendorong eksekutif untuk memastikan langsung penerima KJP Plus benar-benar siswa yang membutuhkan.

"Harus dipastikan langsung bahwa prosedur dan mekanisme distribusi KJP Plus tepat sasaran," ujarnya, Senin (25/6).

Pria yang akrab disapa Sani ini pun mengimbau para pengurus RT dan RW di Ibukota agar mendata dengan baik siswa di wilayahnya. Sehingga KJP Plus yang diberikan tepat sasaran dan sampai kepada siswa kurang mampu.

"Verifikasi KJP Plus tidak bisa dilakukan di sekolah oleh guru. Tapi dilakukan di tingkat RT dan RW setempat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Dinas Pendidikan Diminta Memperketat Pengawasan KJP PLus

Disdik Diminta Perketat Pengawasan KJP Plus

Kamis, 25 Januari 2018 1848

 Pendataan Peserta KJP Plus Luar Sekolah Dimulai Akhir Januari

Pendataan Peserta KJP Plus Luar Sekolah Dimulai Akhir Januari

Rabu, 17 Januari 2018 5026

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks