Petugas Padamkan Sebuah Pohon Angsana yang Terbakar

Rabu, 30 Mei 2018 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 2300

Petugas Padamkan Sebuah Pohon Angsana yang Terbakar

(Foto: Nurito)

Petugas berhasil memadamkan api yang membakar sebuah pohon Angsana, di Jalan Pacuan Kuda Raya, Kelurahan Kayu Putih, Pulogadung, Jakarta Timur terbakar, sekitar pukul 05.40 tadi.

Untuk memadamkan kobaran api, kita kerahkan satu unit sepeda motor pemadam

Kepala Seksi Pengendalian Kebakaran dan Penyelamatan, Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Timur, Gatot Sulaiman mengatakan, pohon yang terbakar tersebut berdiameter sekitar 80 sentimeter dan tinggi sekitar 10 meter. Belum diketahui pasti penyebab kebakaran tejadi.

"Untuk memadamkan api, kita kerahkan satu unit sepeda motor pemadam. Pemadaman menggunakan alat pemadam api ringan," kata Gatot Sulaiman, Rabu (30/5).

Dalam waktu sekitar 45 menit, api berhasil dipadamkan petugas. Akibat kejadian ini, kondisi batang pohon ini langsung gosong. Selain itu, di bagian bawah pohon juga terlihat ada bekas bakaran sampah.

BERITA TERKAIT
Kebakaran Pohon Angsana di Jalan Perintis Kemerdekaan Telah Padam

Kebakaran Pohon Angsana di Jalan Perintis Kemerdekaan Telah Padam

Senin, 28 Mei 2018 1781

Pamflet Sosialisasi Pencegahan Kebakaran Disebar di Jakpus

Sosialisasi Pencegahan Kebakaran Digencarkan

Minggu, 27 Mei 2018 2358

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307260

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks