Pemkab Kepulauan Seribu Siapkan Turnamen Tenis Meja

Senin, 28 Mei 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 2185

Pemkab Kepulauan Seribu Siapkan Turnamen Tenis Meja

(Foto: doc)

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Seribu menyiapkan kegiatan Festival Olahraga Rakyat untuk cabang tenis meja. Rencananya kegiatan tersebut akan dilangsungkan Juli mendatang.

Pelaksanaannya bulan Juli mendatang. Akan diikuti seluruh siswa dan siswi di Kepulauan Seribu

"Pelaksanaannya bulan Juli mendatang. Akan diikuti seluruh siswa dan siswi di Kepulauan Seribu," ujar Iwan Hery Susanto, Kasubag Pendidikan dan Olahraga, Bagian Kesejahteraan Rakyat Kepulauan Seribu, Senin (28/5).

Ia menjelaskan, kegiatan ini akan diikuti siswa Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Menengah Atas (SMA). Mulai dari tingkat kelurahan, kecamatan dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab).

"Pemenang di tingkat Kabupaten akan dipersiapkan ke tingkat provinsi yang akan berlangsung pada Agustus mendatang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Kelurahan Cipete Utara Gelar Pertandingan Catur

Kelurahan Cipete Utara Gelar Pertandingan Catur

Senin, 14 Mei 2018 2181

300 Anggota KORPRI Berlaga di Porsenibud 2017

Porsenibud Korpri Jakpus Resmi Dimulai

Selasa, 25 Juli 2017 2689

Festival Olahraga Rakyat di Kelurahan Meruya Utara Digelar

Festival Olahraga Rakyat Digelar di Meruya Utara

Selasa, 06 Februari 2018 2985

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks