Dharma Jaya-UKM OK OCE Bakal Jalin Kerja Sama Kemitraan

Jumat, 18 Mei 2018 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: F. Ekodhanto Purba 1888

PD Dharma Jaya Akan Gandeng Peserta Oke Ice Untuk Mitra

(Foto: doc)

Direktur Utama PD Dharma Jaya, Marina Ratna Dwi Kusumajati mengatakan, pihaknya akan menjalin kerja sama kemitraan dalam menjual daging dengan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) binaan program One Kecamatan One Centre for Entrepreneurship (OK OCE)

Dengan kerja sama ini, para UKM binaan OK OCE akan menjual daging dari Dharma Jaya dengan harga yang telah kami tentukan

“Dengan kerja sama ini, para UKM binaan OK OCE akan menjual daging dari Dharma Jaya dengan harga yang telah kami tentukan. Selanjutnya, dari hasil penjualan tersebut para UKM ini akan diberikan fee marketing,” ujarnya, Jumat (18/5).

Dijelaskan Marina, untuk fee marketing beragam. Misalkan jika menjual daging seharga Rp 85-89 ribu, para pedagang yang menjadi mitra tersebut akan mendapatka fee marketing sebesar Rp 2.000. Selanjutnya, jika para pedagang bisa menjual daging lebih dari Rp. 100 ribu makana akan diberikan fee marketing sebesar Rp 5.000.

Yang jelas, para pedagang yang menjadi mitra dalam penjualan daging ini merupakan UKM binaan OK OCE yang telah memenuhi persyaratan dan kesepakatan.

"Akan tetapi, sebelum dimulai para UKM yang terpilih menjadi mitra ini akan diberikan pelatihan dan mekanisme penjualan terlebih dahulu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Triwulan Pertama, Omzet Penjualan Pupuk Dharma Jaya Capai Rp 40 Juta

Triwulan Pertama, Omzet Penjualan Pupuk Dharma Jaya Capai Rp 40 Juta

Senin, 30 April 2018 1748

Ramadan, PD Pasar Jaya Gelar 44 Kali Pasar Murah

Ramadan, PD Pasar Jaya Gelar 44 Kali Pasar Murah

Rabu, 16 Mei 2018 2411

Dinas KUKMP Alokasikan Rp 81 Miliar untuk Program OK OCE

Dinas KUKMP Targetkan 40 Ribu Wirausahawan Baru

Rabu, 08 November 2017 3213

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307260

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks