37 Siswa Sekolah Alam Dikenalkan Profesi Petugas Damkar

Selasa, 20 Maret 2018 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 1928

Murid Sekolah Alam Dikenalkan Tugas Pokok Petugas Damkar

(Foto: Suparni)

Sebanyak 37 siswa dan tujuh guru Sekolah Alam Depok, Jawa Barat mengunjungi Pos Damkar Sektor 3, Menteng Jakarta Pusat. Mereka dikenalkan berbagai peralatan pemadam kebakaran dan cara menggunakannya.

Mereka kita perkenalkan beberapa alat pemadam dan cara menggunakannya, bermain sambil belajar

"Mereka kita perkenalkan beberapa alat pemadam dan cara menggunakannya, bermain sambil belajar," ujar Aris Wibowo, Kepala Regu Pos Damkar Sektor 3 Taman Ismail Marzuki, Menteng Jakarta Pusat, Selasa (20/3).

Ditambahkannya, para siswa sangat antusias belajar menerima seluruh materi dan praktik yang dikenalkan dan diajarkan. "Mereka biasa belajar di alam jadi merasa senang saat kita ajarkan praktik menggunakan alat pemadam serta naik mobil damkar," ucapnya.

Sementara itu, Fatim (9), salah satu murid, mengaku senang bisa belajar hal yang baru tentang pemadam kebakaran dan cara memadamkan api. "Senang bisa ke sini, belajar memadamkan api, bermain air, naik mobil damkar seperti petugas," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Warga Petamburan Disosialisasikan Cara Menanggulangi Kebakaran

Warga Petamburan Dilatih Cara Penanggulangan Kebakaran

Senin, 19 Maret 2018 2017

Murid PAUD dan TK Dikenalkan Tugas Pokok Petugas Damkar

50 Siswa PAUD dan TK Diperkenalkan Profesi Petugas Damkar di TIM

Jumat, 16 Maret 2018 4284

Siswa PAUD Pulau Tidung Diperkenalkan Profesi Petugas Damkar

Siswa PAUD Pulau Tidung Diperkenalkan Profesi Petugas Damkar

Kamis, 08 Maret 2018 1778

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468505

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282630

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks