Transjakarta Hadirkan 101 Bus Low Entry untuk Asian Games

Selasa, 13 Februari 2018 Reporter: Adriana Megawati Editor: F. Ekodhanto Purba 1410

Transjakarta hadirkan 101 bus low entry Juni mendatang

(Foto: Adriana Megawati)

PT Transjakarta bakal menghadirkan sebanyak 101 bus low entry yang akan digunakan saat Asian Games 2018 di Jakarta nanti.

Untuk melayani transportasi Asian Games 2018 mendatang kita akan hadirkan sebanyak 101 bus low entry

Direktur Utama (Dirut) Transjakarta, Budi Kaliwono mengatakan, ratusan bus low entry ini berbahan dasar alumunium sehingga lebih ringan. Tak hanya itu, bus-bus tersebut dirancang lebih hemat bahan bakar sehingga dapat mengurangi polusi udara.

"Untuk melayani transportasi Asian Games 2018 mendatang kita akan hadirkan sebanyak 101 bus low entry," ujar Budi Kaliwono saat berada di Karoseri Nusantara Gemilang, Kudus, Jawa Tengah, Selasa (13/2).

Ditambahkan Budi, bus low entry ini berkapasitas 34 penumpang duduk, 37 penumpang berdiri serta untuk dua kursi roda. Tak hanya itu, untuk menambah kenyaman para penumpang, bus ini akan dilengkapi Televisi LCD serta fasilitas pemacah kaca.

BERITA TERKAIT
 Sandi Pimpin Rapat Persiapan Launching OK OTRIP

Sandi Pimpin Rapat Bahas OK OTrip

Senin, 06 November 2017 2683

Transjakarta Kembali Operasionalkan Bus Tanah Abang Explorer

Transjakarta Kembali Operasionalkan Bus Tanah Abang Explorer

Sabtu, 03 Februari 2018 3168

Trayek OK Otrip Hari Ini Diuji Coba

Uji Coba OK OTrip Disambut Antusias Warga

Senin, 15 Januari 2018 1585

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks