Sandi Hadiri Refleksi Akhir Tahun Bamus Betawi

Sabtu, 30 Desember 2017 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 2606

Wagub Silaturahmi dengan Bamus Betawi

(Foto: Nurito)

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno, menghadiri kegiatan Refleksi Akhir Tahun 2017 Badan Musyawarah Masyarakat Betawi (Bamus Betawi), di Hotel Grand Cempaka, Jakarta Pusat, Sabtu (30/12). Kegiatan tersebut dihadiri 150 tokoh Betawi.

Saya peduli sekali dengan Betawi

Sandi mengatakan, silaturahmi dengan Bamus Betawi ini merupakan yang ke tujuh kalinya dikakukan selama menjadi Wagub DKI Jakarta.

"Saya peduli sekali dengan Betawi. Setiap hari berkumpul dengan orang Betawi," katanya.

Dirinya juga mengucapkan terimakasih pada Bamus Betawi yang telah memberikan gelar Abang. Dalam kesempatan itu, Sandi juga mengungkapkan program Pemprov DKI yang akan menciptakan lapangan kerja.

Sementara, Ketua Panitia Acara, Syarief Hidayatullah mengatakan, kegiatan ini sebagai ajang silaturahmi para pengurus Bamus Betawi dan Ormas yang ada di dalamnya.

"Silaturahmi diharapkan dapat mempererat tali persaudaraan dan memajukan organisasi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengurus RT/ RW di Jakbar Sampaikan Aspirasi ke Wakil Gubernur DKI

Warga Adukan Masalah Tawuran dan Sampah ke Wagub

Selasa, 21 November 2017 2630

Bamus Betawi Jaksel Gelar Silaturahmi dengan Warga Cipulir

Bamus Betawi Jaksel Gelar Silaturahmi dengan Warga Cipulir

Minggu, 19 November 2017 2418

Sandi Siap Fasilitasi Laskaru Jaga Lingkungan Hidup di Ibukota

Pemprov DKI Komitmen Jaga Lingkungan Hidup

Kamis, 28 Desember 2017 2963

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469032

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307784

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284353

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260976

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196598

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks