Sudin Gulkarmat Jakpus Bagikan 174 APAR

Kamis, 28 Desember 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: F. Ekodhanto Purba 2013

 Sudin Gulkarmat Bagikan 174 Apar

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Pusat membagikan 174 alat pemadam api ringan (APAR) kepada pengurus RT dan RW di Kelurahan Cempaka Putih Barat dan Rawasari.

Rinciannya Kelurahan Cempaka Putih Barat 144 dan Rawasari 30. Tabungnya berisi 3,5 kg

Kepala Seksi Damkar Sektor V, Cempaka Putih, Sucipto menjelaskan pendistribusian tabung APAR ini merupakan hasil musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) 2016 yang terealisasi di 2017.

"Rinciannya Kelurahan Cempaka Putih Barat 144 dan Rawasari 30. Tabungnya berisi 3,5 kg," tuturnya, Kamis (28/12).

Ia menambahkan, pihaknya juga memberikan pelatihan kepada warga. 

Camat Cempaka Putih, Andri Ferdian, mengatakan APAR yang dibagikan merupakan Aset Sudin Gulkarmat Jakarta Pusat dan akan tetap dilakukan pengecekan satu tahun sekali.

"Pengecekan dilakukan agar serbuk powder APAR-nya tidak kering," tandasnya.

BERITA TERKAIT
1.638 Tabung Apar akan Dibagikan ke RW di Jakarta Pusat

1.638 Tabung APAR akan Dibagikan ke RW di Jakarta Pusat

Kamis, 14 Desember 2017 2634

Sudin Gulkarmat Jakpus Bagikan 46 Tabung Apar di Kemayoran

Sudin Gulkarmat Jakpus Bagikan 46 Tabung APAR di Kemayoran

Selasa, 19 Desember 2017 1845

Imigrasi Jakpus Terapkan Layanan Paspor Simpatik Untuk Linur Natal dan Tahun Baru

Pemohon Paspor di Jakpus Meningkat

Jumat, 22 Desember 2017 3268

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks