Dishub Undang Enam Bank Bahas OK OTrip

Senin, 04 Desember 2017 Reporter: Erna Martiyanti Editor: Andry 1972

Dishub Akan Undang Enam Bank Bahas OK Otrip

(Foto: Reza Hapiz)

Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta akan mengundang perwakilan dari enam bank untuk membahas sistem pembayaran program OK OTrip di Ibukota.

Sistem taping akan dirapatkan dengan enam bank sore ini

Ke depan, sistem pembayaran tiket angkutan umum Koperasi Wahana Kalpika (KWK) dalam program ini juga menggunakan sistem taping.

"Sistem taping akan dirapatkan dengan enam bank sore ini," ujarnya di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (4/12).

Menurut Andri, kerja sama dengan enam bank ini akan berguna dalam berbagai hal. Di antaranya untuk mengetahui perjalanan penumpang, menekan kebocoran, menghitung besaran Public Service Obligation (PSO) serta pergerakan kendaraan.

"Jadi nanti KWK juga ada taping-nya. Jadi tidak hanya di bus besar dan sedang saja," tandasnya.

Seperti diketahui, dengan program OK OTrip nantinya, warga Ibukota hanya membutuhkan Rp 5.000 untuk sekali perjalanan dan bisa menggunakan seluruh angkutan umum di Ibukota, kecuali yang berbasis rel.

BERITA TERKAIT
 Sandi Pimpin Rapat Persiapan Launching OK OTRIP

Sandi Pimpin Rapat Bahas OK OTrip

Senin, 06 November 2017 2681

Terapkan OK O-Trip Dishub Akan Persempit Trayek Angkutan

Terapkan OK-OTRIP, Dishub akan Rerouting Trayek Angkutan

Senin, 23 Oktober 2017 7385

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks