Sekda Pastikan Kebutuhan Pokok Jelang Natal dan Tahun Baru Aman

Selasa, 28 November 2017 Reporter: Oki Akbar Editor: Andry 2405

TAPD Pastikan Kebutuhan Pokok Natal dan Tahun Baru Aman

(Foto: Punto Likmiardi)

Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta, Saefullah memastikan kebutuhan pokok di Ibukota hingga perayaan Natal dan Tahun Baru aman.

Kita sudah melakukan rapat kemarin

"Kita sudah melakukan rapat kemarin. Untuk kebutuhan pokok Natal dan Tahun Baru aman," ujarnya saat rapat pendalaman RPABD 2018 bersama Banggar DPRD DKI Jakarta, Rabu (28/11).

Ia menjelaskan, kebutuhan pokok yang dimaksud meliputi daging, beras, minyak dan gula. Kesediaan stok tersebut telah dipantau Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno pada pekan lalu.

"Saya kebetulan ikut untuk melihat langsung ketersediaan pangan di Food Station Tjipinang Jaya, Dharma Jaya dan Pasar Jaya serta para pedagang yang tergabung dalam organisasi," jelasnya.

Sebelumnya, dalam pembahasan RAPBD 2018, anggota Banggar DPRD DKI Jakarta, Panji Virgianto menanyakan ketersediaan bahan pokok menjelang Natal dan Tahun Baru.

BERITA TERKAIT
Harga Kebutuhan Pokok di Jakbar Cenderung Stabil

Harga Komoditas Pangan di Jakbar Cenderung Stabil

Senin, 28 Agustus 2017 1673

Stok Beras Hingga Natal dan Tahun Baru Mencukupi

Stok Beras Hingga Tahun Baru Mencukupi

Sabtu, 25 November 2017 2384

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks