Rawan Tumbang, 12 Pohon Jl RC Veteran Dipangkas

Selasa, 07 November 2017 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: F. Ekodhanto Purba 1944

Cegah Pohon Tumbang, Belasan Pohon Jl RC Veteran Dipapas

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Sebanyak 12 pohon di Jl RC Veteran, Kelurahan Bintaro, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan dipangkas Satgas Sudin Kehutanan Jakarta Selatan.

Selain itu, pemangkasan dilakukan sebagai upaya antisipasi pohon tumbang atau dahan sempal

Kasudin Kehutanan Jakarta Selatan, M Yuswardi mengatakan, pemangkasan dilakukan karena pohon tersebut sudah tumbuh tinggi dan berdaun rimbun. Pohon yang dipangkas berjenis mahoni dan angsana.

"Selain itu, pemangkasan dilakukan sebagai upaya antisipasi pohon tumbang atau dahan sempal," ujarnya, Selasa (7/11).

Untuk pemangkasan, pihaknya mengerahkan tujuh petugas satgas Sudin Kehutanan Jakarta Selatan.

"Dengan dilakukan pemangkasan, warga menjadi aman dan nyaman dalam beraktivitas," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Puluhan Pohon Di Pulau Pramuka Ditoping

Puluhan Pohon Tua di Pulau Pramuka Ditoping

Selasa, 09 Februari 2016 6196

       Lima Pohon Angsana di Jl Mangga Besar VI Ditoping

Pohon Angsana di Jl Mangga Besar VI Dipangkas

Kamis, 22 Desember 2016 6547

 Warga Minta Pohon di Jl Nirmala Raya Dipangkas

Warga Minta Pohon di Jl Nirmala Raya Dipangkas

Rabu, 14 September 2016 4690

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469045

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307864

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284370

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260991

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196615

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks