87 Kendaraan Roda Empat Ditindak di Jaksel

Jumat, 06 Oktober 2017 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: F. Ekodhanto Purba 1407

Empat Hari, Sudin Perhubungan Jaksel Derek 87 Kendaraan

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Suku Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Selatan menindak 87 kendaraan roda empat dalam penertiban yang digelar sejak 3-6 Oktober 2017.

Penertiban dilakukan oleh personel gabungan yang melibatkan Sudinhub Jakarta Selatan dibantu TNI dan Polri

Penertiban dilakukan lantaran puluhan kendaraan tersebut kedapatan parkir liar di trotoar maupun bahu jalan.

Kepala Sudinhub Jakarta Selatan, Christianto mengatakan, pihaknya rutin menggelar penertiban di 10 kecamatan yang ada di Jakarta Selatan dengan cara diderek, cabut pentil maupun tilang.

"Penertiban dilakukan oleh personel gabungan yang melibatkan Sudinhub Jakarta Selatan dibantu TNI dan Polri," ujar Christianto, Jumat (6/10).

Ditambahkan Christianto, bagi pemilik kendaraan yang ditertibkan dikenakan retribusi sebesar Rp 500 ribu yang dibayarkan melalui Bank DKI.

BERITA TERKAIT
19 Kendaraan Terjaring Operasi Parkir Liar di Bambu Apus

19 Kendaraan Parkir Liar Ditindak di Bambu Apus

Jumat, 29 September 2017 1845

Puluhan Kendaraan Bermotor di Kali Sekretaris Terjaring Operasi Tertib Trotoar

37 Kendaraan Ditindak di Kebon Jeruk

Kamis, 28 September 2017 1585

20 Kendaraan Ditertibkan Petugas Gabungan di Kawasan Senayan

20 Kendaraan Ditertibkan Petugas Gabungan di Kawasan Senayan

Sabtu, 23 September 2017 1835

 Sudinhub Berhasil Menjaring 1551 Kendaraan Sepanjang Pelaksanaan BTT

Selama Bulan Tertib Trotoar, 1.551 Kendaraan di Jaktim Ditindak

Sabtu, 23 September 2017 1499

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469032

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307785

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284353

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260976

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196598

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks