Pemkab Kepulauan Seribu akan Buat Zonasi Kinerja Petugas PPSU

Jumat, 06 Oktober 2017 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 1994

Bupati Ingin PPSU Dibuatkan Peta Kerja

(Foto: doc)

Bupati Kepulauan Seribu, Irmansyah meminta petugas Penanganan Sarana dan Prasarana Umum (PPSU) untuk terus meningkatkan kinerja. Pembuatan zonasi akan lebih efektif untuk maksimalisasi kinerja petugas PPSU.

Jadi PPSU itu harus dibagi, jangan hanya cuma di jalan protokol saja yang dibersihkan. tapi harus keliling di wilayah mereka bekerja dan ditugaskan

"Petugas PPSU harus dibuat peta (zona) kerjanya. Jadi PPSU itu harus dibagi, jangan hanya cuma di jalan protokol saja yang dibersihkan. tapi harus keliling di wilayah mereka bekerja dan ditugaskan," kata Irmansyah, Jum'at (6/10)

Menurut Irmansyah, saat berkeliling pulau melewati pinggir pantai, dirinya masih sering melihat banyak sampah-sampah yang menumpuk dan berserakan.

"Untuk itu, PPSU harus lebih aktif melihat sekeliling pulau dan aktif melihat pinggir pantai, utamanya di pantai belakang pulau dan jangan hanya menunggu perintah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Bupati Resmikan Bedah Rumah di Pulau Harapan dan Kelapa

Bupati Resmikan Bedah Rumah di Pulau Harapan dan Kelapa

Jumat, 29 September 2017 2801

Sampah Berserakan di Pendestrian Monas, Lurah Gambir Koordinasi dengn Monas

Petugas PPSU Disiagakan di Trotoar Kawasan Monas

Selasa, 03 Oktober 2017 1893

Saluran Air Kecil Picu Genangan di Jl Yos Sudarso

Petugas PPSU Tangani Genangan di Jl Yos Sudarso

Rabu, 27 September 2017 2026

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks