Railing Delapan JPO di Kali Kroncong Menteng Diperbaiki

Senin, 25 September 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 2597

Sudin Bina Marga Perbaiki Railing JPO di Kali Keronconv

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat, perbaiki delapan railing atau pegangan jembatan penyeberangan orang (JPO) di aliran Kali Keroncong, di Kecamatan Menteng. Ditargetkan pengerjaan bisa selesai pada November mendatang.

Tiga railing dilas karena kondisi sudah rusak, lima tidak ada railing jadi harus dibuat baru

"Total ada sembilan JPO di sepanjang Kali Keroncong, Menteng. Namun delapan yang perlu diperbaiki, dengan total panjang JPO adalah 222,40 meter," ujar Sukowibowo, Kepala Sudin Bina Marga Jakarta Pusat, Senin, (25/9).

Ia mengatakan, dari delapan JPO tersebut, lima di antaranya tidak memiliki railing sehingga harus dibuat railing baru.

"Tiga railing dilas karena kondisi sudah rusak, lima tidak ada railing jadi harus dibuat baru. Railing itu semua akan dicat, sehingga lebih mempercantik estetika," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Dua JPO di Jaktim Rusak

Dua JPO di Jaktim Rusak

Senin, 26 September 2016 3578

Antisipasi Kerawanan JPO Jayakarta Dipasang Pintu

JPO Jayakarta akan Dilengkapi Pintu

Senin, 31 Juli 2017 2447

 Komisi A DPRD DKI Tinjau Dua Kantor Kelurahan di Jakbar

Komisi A DPRD DKI Tinjau Dua Kantor Kelurahan di Jakbar

Rabu, 13 September 2017 2327

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks