60 Ton Sampah Diangkut dari Kali Tegal Amba

Jumat, 15 September 2017 Reporter: Suparni Editor: Andry 2737

60 Ton Sampah Diangkat Dari Kali Tegal Amba

(Foto: Suparni)

Unit Pengelola Kawasan (UPK) Badan Air  Dinas Lingkungan Hidup (LH) DKI Jakarta berhasil mengangkut 60 ton sampah dari Kali Tegal Amba di Jalan Pertambangan, RW 98, Duren Sawit, Jakarta Timur selama dua pekan.

Sudah 60 ton sampah kita angkut dengan cara manual karena lokasinya tidak memungkinkan memakai alat berat

"Sudah 60 ton sampah kita angkut dengan cara manual karena lokasinya tidak memungkinkan memakai alat berat," ujar Bayu Santika, Pengawas Kebersihan Kecamatan Duren Sawit UPK Badan Air Dinas LH DKI Jakarta, Jumat (15/9).

Ia menjelaskan, selama dua pekan ini, pihaknya terhitung telah membersihkan sampah hingga sepanjang 700 meter. Jenis sampah yang diangkut sendiri beragam mulai dari kantong plastik hingga kasur.

"Kita imbau warga ikut jaga kebersihan kali dengan tidak membuang sampah sembarangan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Dinas LH Angkut Sumbatan Sampah di Kali Cideng

Dinas LH Angkut Sumbatan Sampah di Kali Cideng

Selasa, 12 September 2017 2415

400 Ton Sampah Setiap Hari Diangkut dari Badan Air

400 Ton Sampah Setiap Hari Diangkut dari Badan Air

Selasa, 12 September 2017 2588

 Kelurahan Gunung fokus bersihkan saluran penghubung kali Jelawe

64 Petugas PPSU Bersihkan Saluran Penghubung Kali Jelawe

Senin, 11 September 2017 1918

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468501

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307236

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285051

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283950

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282628

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks