Pohon di Jalan Darmawangsa Dipangkas

Jumat, 25 Agustus 2017 Reporter: Adriana Megawati Editor: Budhy Tristanto 1935

Penoppingan 20 pohon di Darmawangsa

(Foto: Adriana Megawati)

Petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Pulo, Kebayoran Baru, memangkas 20 pohon di Jalan Darmawangsa VII, Jumat (25/8). 

Keberadaan pohon tersebut sudah tumbuh tinggi dan dahannya rindang. Untuk itu kami lakukan pemangkasan

Lurah Pulo, Gita Puspitasari mengatakan, pemangkasan dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya pohon tumbang sekaligus menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat. 

"Keberadaan pohon tersebut sudah tumbuh tinggi dan dahannya rindang. Untuk itu kami lakukan pemangkasan," ujarnya. 

Selain memangkas pohon, lanjut Gita, petugas PPSU juga dikerahkan untuk membongkar tutup saluran  di Jalan Darmawangsa II agar tidak lagi dimanfaatkan untuk mangkal pedagang kaki lima (PKL).

"Tutup saluran sepanjang 50 meter tersebut kita bongkar agar tidak dimanfaatkan oleh PKL, ini sesuai arahan dari kecamatan," tandas Gita.

BERITA TERKAIT
 3.673 Pohon di Jakbar Ditoping

3.673 Pohon di Jakbar Dipangkas

Rabu, 23 Agustus 2017 1848

Pemkot Jakut Canangkan Penanaman Sejuta Pohon

Pemkot Jakut Canangkan Penanaman Sejuta Pohon

Kamis, 17 Agustus 2017 2250

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469054

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307887

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks