Enam Rusun Siap Diresmikan Akhir Agustus

Jumat, 18 Agustus 2017 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Toni Riyanto 1931

Sekda Nilai Fasilitas Rusun di Jakarta Sudah Memadai

(Foto: doc)

Sebanyak enam rumah susun (rusun) di DKI Jakarta sudah siap diresmikan pada akhir Agustus mendatang.

Tersedia instalasi air bersih, gas, dan di lantai bawah memungkinkan warga rusun untuk melakukan kegiatan ekonomi

Keenam rusun tersebut yakni, Rusun Rawa Bebek, Cakung Barat, Semper, KS Tubun, Rusun Marunda dan rusun di Jl Raya Bekasi KM 2.

Sebanyak 2.000 unit di enam lokasi rusun itu memiliki ukuran 36 meter persegi (tipe 36).

"Tersedia instalasi air bersih, gas, dan di lantai bawah memungkinkan warga rusun untuk melakukan kegiatan ekonomi, bisa dagang," kata Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta, Saefullah, Jumat (18/8).

Dijelaskannya, enam rusun tersebut dibangun menggunakan dana yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD).

"Rencanannya, Pak Gubernur yang akan meresmikan. Tujuannya supaya bisa segera digunakan,"tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sekda : Pelatihan Keterampilan di Rusun Disesuaikan Minat Warga

Sekda: Pelatihan Bagi Warga Rusun Harus Tepat dan Efektif

Rabu, 16 Agustus 2017 2299

Perumnas-KAI Bangun Rusun Berkonsep TOD di Stasiun Tanjung Barat

Djarot Apresiasi Pembangunan Rusun Berkonsep TOD di Tanjung Barat

Selasa, 15 Agustus 2017 2720

Sekda Perintahkan SKPD Gencarkan Program Pemberdayaan Warga Rusun

Sekda Minta SKPD Tingkatkan Pemberdayaan Warga Rusun

Jumat, 11 Agustus 2017 2410

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks