Dewan Minta Pembangunan Tanggul Muara Angke Ditangani Dinas SDA

Kamis, 15 Juni 2017 Reporter: Oki Akbar Editor: Andry 1477

Dewan Minta Pembangunan Tanggul Muara Angke Dilaksanakan Dinas SDA

(Foto: doc)

Panitia Khusus (Pansus) Penataan Pelabuhan Muara Angke Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI meminta pembangunan tanggul penahan rob di Pelabuhan Muara Angke, Penjaringan, Jakarta Utara diserahkan ke Dinas Sumber Daya Air (SDA).

Kami minta pembangunannya dikerjakan ahlinya saja, Dinas SDA

Saat ini pembangunan tanggul sepanjang 148 meter tersebut ditugaskan kepada Dinas Perhubungan (Dishub) dan Dinas Ketahanan Pangan Kelautan dan Pertanian (KPKP) DKI Jakarta.

"Kami minta pembangunannya dikerjakan Dinas SDA," ujar Ferrial Sofyan, Ketua Pansus Penataan Pelabuhan Muara Angke DPRD DKI Jakarta, Kamis (15/4).

Menurut Ferrial, usulan tersebut telah disampaikan kepada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) DKI Jakarta. Pihaknya pun meminta agar pembangunan tanggul ini dianggarkan di Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P) 2017.

"Saat rapat, Dinas KPKP juga sudah setuju. Saya kira bagus hanya tinggal dikoordinasikan dengan Dinas SDA mengenai teknisnya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
DPRD dan Bappeda DKI Bahas Kelanjutan Revitalisasi Muara Angke

DPRD-Bappeda Bahas Kelanjutan Revitalisasi Muara Angke

Rabu, 14 Juni 2017 1653

PMKS di Jakut Menurun 30 Persen

Bappeda Identifikasi Dua Masalah di Muara Angke

Rabu, 14 Juni 2017 2285

Muara Angke Ditarget Menjadi Pelabuhan Ikan Terbesar se-Asia

Muara Angke Diproyeksikan Jadi Pelabuhan Ikan Terbesar se-Asia

Selasa, 06 Juni 2017 2812

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks