Waduk di Taman Situ Lembang Alami Sedimentasi

Rabu, 14 Juni 2017 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Toni Riyanto 2174

 Waduk di Taman Situ Lembang Alami Sedimentasi

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Waduk di Taman Situ Lembang, Kelurahan Menteng, Kecamatan Menteng, Jakarta Pusat mengalami sedimentasi. Akibatnya, ikan-ikan yang ada di waduk mati.

Ikan menjadi kekurangan oksigen. Sehingga, ikan nila dan mujair banyak yang mati

Kepala Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta Pusat, Bayu Sari Hastuti mengungkapkan, sedimentasi membuat kandungan amoniak, fosfat, dan zat besi menjadi melebihi ambang batas.

"Ikan menjadi kekurangan oksigen. Sehingga, ikan nila dan mujair banyak yang mati," kata Sari, Rabu (14/6).

Ia menambahkan, dari hasil penelitian terdapat kandungan amoniak 0,5 mg/liter seharusnya tertinggi 0 mg/liter; fosfat 0,25 mg/liter semestinya 0,2 mg/liter; dan zat besi 0,1 mg/liter dari seharusnya 0 mg/liter," terangnya.

"Kita berharap agar waduk ini segera dikeruk karena sedimen lumpurnya cukup tebal," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Ribuan Ikan Mati Di Danau Buatan Tegal Alur

Ribuan Ikan di Danau Tegal Alur Mati

Sabtu, 19 Desember 2015 7845

Kematian Ikan di Teluk Jakarta di Sebabkan Pencemaran Limbah

Ikan Mati di Ancol Akibat Air Laut Tercemar Limbah

Jumat, 18 Desember 2015 12543

Taman Situ Lembang Butuh Perbaikan

Taman Situ Lembang Tidak Terawat

Kamis, 09 April 2015 4400

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks