Konsultasi RKPD 2018 Dijadwal Ulang

Sabtu, 03 Juni 2017 Reporter: Oki Akbar Editor: F. Ekodhanto Purba 2442

Konsultasi RKPD 2018 antara Eksekutif-Legislatif Dijadwal Ulang

(Foto: doc)

Badan Anggaran Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (Banggar DPRD) DKI Jakarta, memutuskan untuk menjadwal ulang rapat konsultasi Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) tahun 2018 bersama jajaran eksekutif.

Kami akan menunggu soft copy (draf RKPD) sampai ke kami terlebih dahulu, baru kita akan melakukan pembahasan kembali

Ketua Banggar DPRD DKI, Prasetio Edi Marsudi mengatakan, hal tersebut dilakukan agar pihaknya dapat mencermati lebih dalam seluruh program yang diusulkan.

"Karena itu kami akan menunggu soft copy (draf RKPD) sampai ke kami terlebih dahulu, baru kita akan melakukan pembahasan kembali," ujarnya kepada Beritajakarta, Sabtu (3/6).

Sebab, sambungnya, pada rapat yang dilakukan kemarin, masih banyak anggota Banggar yang belum maksimal memonitor langsung apa saja kegiatan yang disulkan dalam RKPD.

"Dalam RKPD banyak program prioritas, seperti kesehatan dan pendidikan. Hal tersebut penting, oleh sebab itu harus dicermati satu persatu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sekda

Eksekutif Konsultasikan RKPD 2018 dengan Banggar DPRD DKI

Jumat, 02 Juni 2017 2161

Program Prioritas Jadi Dasar Penyusunan RKPD 2018

Program Prioritas Jadi Dasar Penyusunan RKPD 2018

Selasa, 23 Mei 2017 3128

2.300 Unit Rusun Siap Huni

Sekda: RKPD 2018 Sesuai Visi dan Misi Gubernur Terpilih

Selasa, 23 Mei 2017 2977

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307258

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks