Kecamatan Pesanggrahan akan Gelar Lomba Memancing di Waduk

Jumat, 12 Mei 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 1771

Penebaran Benih Ikan, Diharap Tingkatkan Jumlah Pengunjung

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Penebaran puluhan ribu benih ikan nila di Waduk Cavalio dan Waduk Kampung Bintaro, Pesanggrahan, Jakarta Selatan akan dijadikan daya tarik agar lebih banyak warga berkunjung. Saat panen, pihak Kecamatan Pesanggrahan akan mengadakan lomba memancing.

iga bulan lagi ikan ini sudah bisa dipanen. Nanti kita akan membuat perlombaan memancing, saat HUT Republik Indonesia

Camat Pesanggrahan, Agus Irwanto mengatakan, ada 100-300 warga setiap harinya berkunjung ke waduk-waduk tersebut. Untuk Waduk Cavalio memiliki luas 6.000 meter persegi, sementara Waduk Kampung Bintaro seluas 1,2 hektare.

"Tiga bulan lagi ikan ini sudah bisa dipanen. Nanti kita akan membuat perlombaan memancing. Acara perlombaan nanti diharapkan dapat meningkatkan jumlah pengunjung ke waduk," kata Agus, usai acara penebaran benih ikan, Jumat (12/5).

Adanya waduk tersebut, lanjut Agus, memberikan pilihan kepada warga untuk bisa berwisata.

"Waduk ini bisa menjadi tempat interaksi sosial warga dan berekreasi. Perawatannya dilakukan oleh tim pengelola waduk," tandasnya.

BERITA TERKAIT
55 Ribu Bibit ikan Nila Ditebar di Waduk Aneka Elok

55 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Waduk Aneka Elok

Jumat, 10 Maret 2017 6942

60 Ribu Benih Ikan Nila Ditebar di Waduk Cavalio dan Kampung Bintaro

60 Ribu Benih Ikan Nila Ditebar di Waduk Cavalio dan Kampung Bintaro

Jumat, 12 Mei 2017 2659

Waduk di Hutan Kota Srengseng di Keruk

Waduk di Hutan Kota Srengseng Dikeruk

Rabu, 03 Mei 2017 3060

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469059

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307909

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261002

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks