Ratusan Lansia di Panti Sosial TWBM 3 Gunakan Hak Pilih

Rabu, 19 April 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Andry 5565

 Ratusan Lansia di Panti Sosial TWBM 3 Gunakan Hak Pilih

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Ratusan lansia binaan di Panti Sosial Tresna Werda Budi Mulia (TWBM) 3, Jalan Margaguna No 1, RT 11/01, Gandaria Selatan, Cilandak, Jakarta Selatan menggunakan hak pilihnya dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) DKI 2017 putaran kedua hari ini.

Sisanya mencoblos di TPS 34 yang berjarak sekitar 20 meter dari panti. Mereka diantar petugas ke TPS

Kasatlak Layanan Panti Sosial WTBM 3, Yunur Nawangsih mengatakan, di panti ini terhitung ada 165 lansia yang melakukan pencoblosan. Dari jumlah itu, 50 lansia di antaranya terpaksa mencoblos di atas tempat tidur karena faktor kesehatan.

"Sisanya mencoblos di TPS 34 yang berjarak sekitar 20 meter dari panti. Mereka diantar petugas ke TPS," katanya, Rabu (19/4).

Ia menuturkan, lansia yang mencoblos di atas kasur diawasi dua tim sukses dari masing-masing pasangan calon, TNI, Polri dan petugas TPS.

"Lansia yang mencoblos hari ini juga sudah terdaftar sebagai DPT di KPU," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Tiga Pasien Mencoblos di RSUD Koja

Pasien di RSUD Koja Ikut Mencoblos

Rabu, 19 April 2017 4220

TPS 18 Palmerah di Hiasi Ornamen Rumah Adat Betawi

TPS 18 Palmerah Dihiasi Ornamen Betawi

Rabu, 19 April 2017 7284

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307258

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks