Rekayasa Lalu Lintas, Dishub Koordinasi dengan Satwil Lantas Jaktim

Selasa, 14 Maret 2017 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 3155

Rekayasa Lalu Lintas, Dishub Koordinasi dengan Satwil Lantas Jaktim

(Foto: Nurito)

Agar uji coba rekayasa lalu lintas di perempatan Kebon Nanas berjalan lancar, Dinas Perhubungan DKI menjalin koordinasi Satwil Lantas Jakarta Timur. Terutama untuk mengatasi pengendara sepeda motor yang masih menerobos median jalan untuk berputar arah.

Ini jadi bahan evaluasi kita dan juga akan koordinasi dengan Satwil Lantas Jakarta Timur

Kepala Bidang Lalu Lintas Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Priyanto mengatakan, banyaknya sepeda motor menerobos median jalan akan menjadi bahan evaluasi uji coba ini.

"Ini jadi bahan evaluasi kita dan juga akan koordinasi dengan Satwil Lantas Jakarta Timur," kata Priyanto, Selasa (14/3).

Untuk meminimalisir kemacetan lalu lintas di ruas jalan arah Cawang saat rekayasa lalu lintas, kata Priyanto, pihaknya sudah menambah durasi nyala lampu hijau di traffic light Penas. Dari 60 detik ditambah menjadi 90 detik. Kemudian nyala lampu merah yang awalnya 90 detik diturunkan menjadi 60 detik.

BERITA TERKAIT
Rekayasa Lalin Diberlakukan di Mampang-Kuningan

Rekayasa Lalin Diberlakukan di Sekitar Proyek Underpass Mampang

Kamis, 09 Maret 2017 9422

Besok, Lalu Lintas di Perempatan Kebon Nanas Direkayasa

Rekayasa Lalu Lintas Diberlakukan di Persimpangan Kebon Nanas

Senin, 13 Maret 2017 5547

Perempatan Kebon Nanas Resmi Ditutup

Uji Coba Penutupan Perempatan Kebon Nanas Dimulai

Selasa, 14 Maret 2017 5032

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468507

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks