Turap Saluran PHB Jl Nias Diperbaiki

Selasa, 07 Februari 2017 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Rio Sandiputra 5256

Turap Saluran Penghubung Jl Nias Yang Ambrol Diperbaiki)

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Suku Dinas Sumber Daya Air Jakarta Utara memperbaiki turap saluran penghubung (PHB) Nias di Jalan Kelapa Nias, Kelurahan Kelapa Gading Barat, Kecamatan Kelapa Gading yang beberapa waktu lalu ambrol.

Itu juga membuat tanah di pinggir jalan longsor masuk ke saluran. Sehingga bila tidak segera diperbaiki, akan menyumbat jalannya air jadi tidak lancar

Kepala Satuan Pelaksana (Kasatpel) Suku Dinas Sumber Daya Air Kecamatan Kelapa Gading, Rukmana mengatakan, perbaikan turap sepanjang 50 meter dan tinggi lebih dari satu meter. Penyebab ambrolnya turap karena usianya cukup lama dan tergerus air.

"Itu juga membuat tanah di pinggir jalan longsor masuk ke saluran. Sehingga bila tidak segera diperbaiki, akan menyumbat jalannya air jadi tidak lancar," ujar Rukmana, Selasa (6/2).

Menurut Rukmana saat ini pengerjaan sudah mencapai sekitar 95 persen. Dan, bila pengerjaan lancar maka akan kelar dikerjakan dua hari ke depan.

"Saat ini sudah mulai memasuki musim hujan. Dengan telah diperbaikinya turap saluran yang ambrol, maka dapat membebaskan kawasan tersebut dari genangan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pembangunan Turap Kali Cipinang di Pinang Ranti Dimulai

Pembangunan Turap Kali Cipinang di Pinang Ranti Dimulai

Selasa, 07 Februari 2017 3938

35 PPSU Perbaiki Longsor di Pekayon

Turap Ambrol di Jl Lewa Pekayon Diperbaiki Petugas PPSU

Rabu, 31 Agustus 2016 4474

Turap Kali Baru di Pasar Minggu Raya Terjadi Abrasi

Turap Kali Baru di Pasar Minggu Ambrol

Kamis, 19 November 2015 7031

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks