Anggota Dewan dari Dua Daerah Belajar Tatib ke DPRD DKI

Kamis, 02 Februari 2017 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Andry 2657

Anggota Dewan Dua Daerah Belajar Tatib ke DPRD DKI

(Foto: Punto Likmiardi)

Badan Kehormatan DPRD Kabupaten Banyuasin dan Kota Pagar Alam Sumatera Selatan melakukan kunjungan kerja (kunker) ke DPRD DKI Jakarta.

Jadi memang diperlukan buku saku tatib agar masing-masing anggota dewan tahu aturan main saat berada di lapangan

Dalam kunker tersebut, para anggota dewan dari dua daerah ini mempelajari tata tertib (tatib) serta mencari perbandingan kinerja di DPRD DKI Jakarta.

Wakil Ketua Badan Kehormatan DPRD DKI Jakarta, Syarifuddin menjelaskan, buku saku tatib dewan perlu dibuat untuk memudahkan pekerjaan saat terjun ke lingkungan masyarakat.

"Jadi memang diperlukan buku saku tatib agar masing-masing anggota dewan tahu aturan main saat berada di lapangan," katanya saat menerima rombongan kunker di Gedung DPRD DKI Jakarta, Kamis (2/2).

Sementara itu, anggota Badan Kehormatan DPRD Kabupaten Banyuasin, Thabrani mengaku perlu mencari perbandingan mengenai tatib dari DPRD DKI Jakarta. Mengingat, terdapat sejumlah aturan tatib legislatif di wilayahnya yang perlu penyesuaian.

"Khususnya soal pembahasan raperda yang bermasalah. Ini jadi perbandingan untuk di wilayah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Komisi 2 DPRD Babel Kunker ke DPRD DKI

Komisi 2 DPRD Babel Kunker ke DPRD DKI

Senin, 23 Januari 2017 3755

DPRD Kabupaten Minahasa Pelajari PTSP dan Penataan Kota Jaktim

DPRD Minahasa Pelajari PTSP dan Penataan Kota di Jaktim

Jumat, 20 Januari 2017 3315

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469032

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307785

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284353

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260976

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196599

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks