Lokbin Lorong 103 Permai akan Direnovasi

Kamis, 26 Januari 2017 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 7283

Sudin KUMKMP Jakut Akan Rehab Bangunan Lokbin Lorong 103 Permai

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Suku Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah dan Perdagangan (KUKMP) Jakarta Utara akan merenovasi Lokasi Binaan (Lokbin) Lorong 103 Permai, Koja pada tahun ini.

Dari 805 pedagang, hanya 535 antaranya yang aktif. 270 orang pedagang sisanya sudah tidak aktif

Kepala Suku Dinas KUKMP Jakarta Utara, Arfian mengatakan, kondisi Blok A dan B Lokbin Lorong 103 Permai minim fasilitas sehingga banyak ditinggalkan pedagang.

"Dari 805 pedagang, hanya 535 antaranya yang aktif. 270 orang pedagang sisanya sudah tidak aktif," katanya, Kamis (26/1).

Menurut Arfian, banyaknya plafon yang rusak di lantai I dan II Blok A setelah kebakaran beberapa waktu lalu membuat lokbin ini menjadi sepi pengunjung. Kondisi itu diperparah dengan tidak adanya jembatan penghubung antara Blok A dan B.

"Makanya lokbin tersebut akan kita renovasi mulai Mei mendatang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
287 Lapak Lokbin 103 Blok C Pasar Permai Ditata

Blok C Lokbin Lorong 103 Koja Ditata

Senin, 01 Februari 2016 5093

Warga Minta Bangunan Kantor Kelurahan Kayu Putih Dibuat Standar.

Bangunan Kelurahan Kayu Putih Butuh Perbaikan

Jumat, 16 Januari 2015 7893

Rehab Lokbin Terbakar Harapkan Partisipasi CSR

Rehabilitasi Lokbin Lorong 103 Gunakan CSR

Senin, 27 Juli 2015 3654

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469043

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307858

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284367

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260987

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196612

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks