Layanan Akta Lahir, 31 SLB di Jaksel akan Disambangi

Jumat, 13 Januari 2017 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 3763

13 RPTRA akan Jadi Tempat Pelatihan Kesenian

(Foto: doc)

Sebanyak 31 Sekolah Luar Biasa (SLB) akan disambangi jajaran Suku Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Jakarta Selatan. Kehadiran ke sekolah-sekolah ini untuk mendata jumlah siswa difabel yang belum memiliki akta lahir.

Kita harus lakukan jemput bola karena ditengarai masih banyak anak-anak usia sekolah dari kaum difabel yang belum memiliki akta lahir

Kasudin Dukcapil Jakarta Selatan, Abdul Haris mengatakan, selama  ini ditengarai masih banyak penyandang difabel yang belum memiliki akta lahir.

“Kita harus lakukan jemput bola karena ditengarai masih banyak anak-anak usia sekolah yang difabel belum memiliki akta lahir. Diharapkan program ini sangat membantu mereka dalam kepemilikan akta lahir,” kata Haris, Jumat (13/1).

Menurutnya, ada beberapa faktor yang menyebabkan mereka tidak memiliki akta lahir. Umumnya mereka memiliki keterbatasan untuk mengajukan permohonan pembuatan akta lahir.

Nantinya jika sudah mendatangi SLB, pihaknya akan memberikan Nomor Induk Kependudukan (NIK) pada anak-anak tersebut.

BERITA TERKAIT
Ratusan Pelajar Disabilitas Semarakkan Gebyar Kreatifitas Anak

Ratusan Pelajar Disabilitas Semarakkan Gebyar Kreatifitas Anak

Senin, 19 Desember 2016 1306

Halte Transjakarta Ramah Difabel

Transjakarta Sediakan Halte Ramah Difabel

Rabu, 19 Oktober 2016 12248

Pemkot Jakut Beri Bantuan 300 Anak Penyandang Disabilitas

Jakut Beri Bantuan 300 Anak Penyandang Disabilitas

Kamis, 03 Desember 2015 3427

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469020

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307728

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284343

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260959

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196589

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks