150 UKM Ikuti Pelatihan Keuangan dan Sistem Perbankan

Selasa, 15 November 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Budhi Firmansyah Surapati 3990

       150 UKM Ikuti Pelatihan Keuangan

(Foto: Jhon Syah Putra Kaban)

Sebanyak 150 pelaku usaha kecil menengah (UKM) di DKI diberikan pelatihan edukasi keuangan oleh otoritas jasa keuangan. Kegiatan ini digelar di aula ruang serbaguna Dinas koperasi, UMKM dan Perdagangan (KUMKMP) Provinsi DKI Jakarta.

Pelaku UKM kita berikan pembinaan ini agar lebih paham keuangan dan sistem perbankkan

"Pelaku UKM kita berikan pembinaan agar lebih paham keuangan dan sistem perbankan," ujar Irwandi, Kepala Dinas Koperasi, Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Perdagangan (KUMKMP) DKI Jakarta, Selasa (15/11).

Selain pembinaan, nantinya para pelaku UKM yang mengikuti pelatihan akan diberi bantuan permodalan dari Bank BRI. Bantuan ini khusus untuk UKM yang mempunyai produk dan usaha rumahan.

"Mereka akan diberikan bantuan untuk akses pemasaran dan permodalan" tandasnya.

BERITA TERKAIT
100 Pelaku UKM Ikuti Pelatihan Manajemen Keuangan

100 Pelaku UKM Ikuti Pelatihan Manajemen Keuangan

Rabu, 09 November 2016 5541

Warga Kedaung Kaliangke Diberikan Pelatihan Wira Usaha

Warga Kedaung Kali Angke Diberikan Pelatihan Wirausaha

Selasa, 08 November 2016 7046

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307830

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284363

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260983

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196609

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks