RPTRA Manunggal Sukapura Gelar Acara Mendongeng

Rabu, 02 November 2016 Reporter: Suparni Editor: Nani Suherni 4247

 RPTRA Manunggal Sukapura Ajarkan Kejujuran Lewat Dongeng

(Foto: Suparni)

Sebanyak 100 siswa TK mengikuti acara mendengarkan dongeng di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Manunggal di jalan Manunggal Juang 2 Kelurahan Sukapura, Cilincing Jakarta Utara.

Ada 100 siswa TK pesertanya, mereka kita latih mendengarkan cerita dan memahami isi cerita, soal arti kejujuran melalui sebuah ilustrasi

"Ada 100 siswa TK pesertanya, mereka kita latih mendengarkan cerita dan memahami isi cerita, soal arti kejujuran melalui sebuah ilustrasi," ujar Filmi Afridayani, Pengelola RPTRA Manunggal, Rabu (2/11).

Siswa TK ini berasal dari TK Baitussalam, TK Annida, TK Utama dan PAUD Flamboyan. Acara mendongeng ini dilakukan bersama Kak Sidik, pendongeng anak-anak.

"Agar siswa tidak bosan, kita isi juga dengan lomba mewarnai. Kita berharap RPTRA ini penuh kegiatan yang positif bagi warga dan anak-anak," tandasnya.

BERITA TERKAIT
RPTRA Bintaro Undang Siswa PAUD Dalam Kegiatan Mendongeng

RPTRA Bintaro Gelar Kegiatan Mendongeng

Rabu, 31 Agustus 2016 7438

Ratusan Anak PAUD Ikut Story Telling di RPTRA Bintaro

BPAD Gelar Kegiatan Mendongeng di RPTRA

Senin, 17 Oktober 2016 11894

Siswa PAUD di RPTRA Cililitan Membludak

Siswa PAUD di RPTRA Cililitan Membludak

Senin, 24 Oktober 2016 5979

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307258

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks