Petugas Medis Dilatih Tanggulangi Kebakaran

Rabu, 19 Oktober 2016 Reporter: Nurito Editor: Nani Suherni 5397

Puluhan Petugas Medis Ikuti Simulasi Kebakaran di RSUP Persahabatan

(Foto: Nurito)

Puluhan petugas medis Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Persahabatan, Jakarta Timur mengikuti simulasi pelatihan penanggulangan kebakaran.

Para peserta sebelumnya secara teori telah diberikan pelatihan dan kini praktiknya

Selain diberikan pelatihan mengenai cara memadamkan api, para petugas medis ini juga dilatih cara mengevakuasi korban kebakaran.

Kasi Pencegahan Kebakaran, Pemberdayaan dan Partisipasi Masyarakat Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Timur, Edi Parwoko mengatakan, simulasi pelatihan penanganan kebakaran digelar rutin di berbagai lokasi.

"Para peserta sebelumnya secara teori telah diberikan pelatihan dan kini praktiknya," kata Edi Parwoko, Rabu (19/10).

Dari hasil evaluasi, simulasi yang dilakukan para peserta pelatihan ini terlihat bekerja dengan baik sesuai peran yang ditugaskan.

BERITA TERKAIT
Dinas PKP DKI Jakarta Gelar Simulasi di Kebakaran

Simulasi Kebakaran Digelar di Gedung Mal

Kamis, 02 Juni 2016 3849

Ratusan Pegawai RSUD Pasarebo Ikuti Simulasi Atasi Kebakaran

Pegawai RSUD Pasar Rebo Dilatih Antisipasi Kebakaran

Rabu, 05 Oktober 2016 5669

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307260

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks