Petugas PPSU Roa Malaka Dilatih Tangani Kebakaran

Senin, 17 Oktober 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhi Firmansyah Surapati 2861

Petugas PPSU Roa Malaka Dilatih Tangani Kebakaran

(Foto: Ilustrasi)

Petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Roa Malaka, Kecamatan Tambora, diberikan pelatihan penanganan kebakaran.

Wilayah Kelurahann Roa Malaka termasuk wilayah yang padat hunian dan penduduk, sehingga petugas PPSU penting dilatih lakukan penanganan dini

Kepala Seksi Partisipasi Masyarakat, Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Barat, Setyasih mengatakan, pelatihan diikuti sebanyak 40 petugas PPSU Kelurahan Roa Malaka. Pelatihan sangat penting untuk meningkatkan respons time penanganan dini kebakaran.

“Wilayah Kelurahann Roa Malaka termasuk wilayah yang padat hunian dan penduduk, sehingga petugas PPSU penting dilatih lakukan penanganan dini,” ujar Setyasih, Senin (17/10).

Materi pelatihan penanganan dini kebakaran antara lain, teknik cara menutup api dengan karung basah, APAR dan selang air pemadam kebakaan. Diharapkan, petugas PPSU juga membantu menyosialisasikan materi yang diberikan pada warga.

BERITA TERKAIT
Pelatihan Pemadaman Kebakaran Digelar Di Gedung DPR

Pegawai DPR Diberikan Pelatihan Kebakaran

Jumat, 13 November 2015 7419

Warga Kelurahan Semper Barat Tak Takut Lagi Padamkan Api

Pelatihan Kebakaran Digelar di Semper Barat

Jumat, 16 Oktober 2015 6614

Sudin PKP Gelar Pelatihan Penanganan Kebakaran di Kinderfield School

Pelatihan di Sekolah untuk Antisipasi Dini Kebakaran

Selasa, 27 September 2016 5288

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469059

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307909

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261002

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks