70 Petugas Gabungan Kerja Bakti di Kali Cibubur

Selasa, 11 Oktober 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 3725

Puluhan Petugas Gabungan Kerjabakti Bersihkan Kali Cibubur

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

70 petugas gabungan dari Satpol PP, Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) dan Pekerja Harian Lepas (PHL) Suku Dinas Kebersihan dan Suku Dinas Bina Marga Jakarta Barat melakukan kerja bakti di Kali Cibubur dan memperbaiki trotoar Jalan Krendang Utara, Tambora.

Kegiatan kerja bakti kami lakukan untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan tertata rapi

"Kegiatan kerja bakti kami lakukan untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan tertata rapi," kata Joko Suparno Wakil Camat Tambora, Selasa (11/10).

Ia menjelaskan, dalam kerja bakti tersebut, PHL UPK Badan Air ditugaskan membersihkan sampah di sepanjang Kali Cibubur yang melintasi wilayah Jembatan Lima.

"Sedangkan PHL Bina Marga membenahi trotoar Jalan Krendang Utara yang sudah berkondisi rusak," tandasnya.

BERITA TERKAIT
300 Petugas Kerja Bakti Bersihkan Terminal Bus Kalideres

300 Petugas Gabungan Bersihkan Terminal Kalideres

Jumat, 07 Oktober 2016 6694

Wali Kota Tekankan Lurah Perlunya Jumat Keliling

Pejabat Jaksel Harus Giatkan Jumling

Jumat, 19 Februari 2016 3862

 Pemkot Jaksel Serap Aspirasi Warga Pondok Labu Usai Kerjabakti

Jaring Aspirasi Warga, Kecamatan Cilandak Gelar BBJS dan Dialog

Minggu, 13 September 2015 4901

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks