3 Penyaring Sampah di Waduk Sunter Selatan Rusak

Senin, 15 Agustus 2016 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Andry 5095

Mesin Saringan Sampah Otomatis Waduk Sunter Selatan Alami Gangguan

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Penanganan sampah di Waduk Sunter Selatan, Jalan Sunter Jaya 1, Sunter Jaya, Tanjung Priok, Jakarta Utara terkendala.

Sensor di robot nomor dua nggak berfungsi baik

Penyebabnya, tiga unit mesin penyaring sampah otomatis di waduk tersebut rusak sejak seminggu terakhir.

"Sensor di robot nomor dua nggak berfungsi baik. Jadi nggak bisa buat menyaring sampah," kata Zulfikar, petugas operator Mesin Penyaring Sampah Waduk Sunter Selatan, Senin (15/8).

Zulfikar menuturkan, kerusakan pada mesin penyaring sampah otomatis terjadi di bagian seling dan rantai. Komponen tersebut rusak karena faktor usia dan tingginya volume sampah.

"Rantai juga perlu diperbaiki. Rawan putus," tuturnya.

Ia menambahkan, mesin lainnya ada yang tidak berfungsi akibat mengalami korsleting listrik di bagian panel.

"Kerusakan sebagian besar karena sudah lama tidak direkondisi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Warga Senang Waduk Sunter Selatan Mulai Bersih

Kebersihan Waduk Sunter Selatan Mulai Dirasakan

Senin, 15 Agustus 2016 6405

Cegah Banjir, Empat Waduk Di Jakarta Utara Dikeruk

Antisipasi Banjir, 4 Waduk di Jakut Dikeruk

Kamis, 03 September 2015 3915

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks