Enam TPU di Jaktim Terancam Ditutup

Kamis, 11 Agustus 2016 Reporter: Nurito Editor: Andry 6954

 Enam TPU di Jaktim Segera Ditutup

(Foto: Nurito)

Enam Taman Pemakaman Umum (TPU) di Jakarta Timur terancam ditutup karena telah berkondisi penuh.


Enam TPU ini sudah overload. Ini juga untuk mencegah kasus pungli lagi

Rencana penutupan enam TPU tersebut masih menunggu persetujuan dari Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama.

Kepala Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Timur, Christian Tamora Hutagalung mengatakan, enam TPU yang akan ditutup masing-masing TPU Utan Kayu, TPU Cipinang Asem, TPU Penggilingan, TPU Kebon Pala, TPU Malaka dan TPU Tanah Merah.

"Enam TPU ini sudah overload. Ini juga untuk mencegah kasus pungli lagi," katanya, Kamis (11/8).

Menurut Christian, penutupan enam TPU ini harus ada kajian dan pertimbangan yang matang.

Saat ini, pihaknya sendiri sudah mengajukan moratorium atau surat edaran penutupan enam TPU tersebut ke Gubernur.

BERITA TERKAIT
2 PHL di TPU Jeruk Purut Dipecat

2 PHL di TPU Jeruk Purut Dipecat

Rabu, 10 Agustus 2016 5315

12 Makam Fiktif di TPU Penggilingan Dibongkar

14 Makam di TPU Penggilingan Fiktif

Selasa, 09 Agustus 2016 4603

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307872

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260994

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196618

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks