PTSP Papanggo Tidak Pernah Sepi Pengunjung

Jumat, 17 Juni 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhi Firmansyah Surapati 7052

PTSP Papanggo Layani 200 Perizinan Setiap Hari

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Keberadaan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP), Kelurahan Papanggo, Kecamatan Tanjung Priok, tidak pernah sepi pengunjung. Setiap harinya, 90 hingga 200 pemohon mengurus perizinan maupun administrasi pemerintahan lainnya di PTSP.

Jadi, sesuai prosedur bila berkasnya lengkap dan memenuhi syarat, maka akan kami layani secepat mungkin

Sobri (30), warga RW 09, Kelurahan Papanggo yang mengurus Izin PM1

untuk membuat SKCK untuk istrinya mengaku sangat terbantu dengan kehadiran PTSP. Selain birokrasinya tidak berbelit-belit, pelayanan juga tidak baik.

“Saya ngurus surat PM1 untuk istri saya mau melamar pekerjaan. Ngurusnya sangat cepat, sebelum tutup jam kantor pukul 14.30 sudah kelar dan gratis,” ujar Sobri, Jumat (17/6).

Kepala PTSP Kelurahan Papanggo, Ratih mengatakan, sesuai kebijakan,

semua stafnya melakukan tugas secara profesional. Dalam melayani mereka diharuskan ramah dan bertanggung jawab.

"Kewajiban kami adalah melayani masyarakat. Jadi, sesuai prosedur bila berkasnya lengkap dan memenuhi syarat, maka akan kami layani secepat mungkin," tutur Ratih.

Menurut Ratih, dalam sehari jumlah pemohon minimal 90 dan maksimal sebanyak

200 berkas dilayani. Dari seluruh berkas yang masuk, surat PM1, perekaman e-KTP dan surat perpanjangan makam keluarga mencapai sekitar 50 persen.

BERITA TERKAIT
 PTSP Terbitkan 39 Pas Kapal Kecil Di Pulau Sebira

PTSP Terbitkan 39 Pas Kapal Kecil di Pulau Sebira

Rabu, 15 Juni 2016 4255

Setiap Hari PTSP Kecamatan Cilincing Layani 180 Perizinan

Setiap Hari PTSP Kecamatan Cilincing Layani 180 Perizinan

Senin, 13 Juni 2016 1392

 Ditemui Djarot, Warga Cempaka Putih Timur Keluhakan Layanan PTSP

Warga Cempaka Putih Keluhkan Layanan PTSP ke Djarot

Selasa, 14 Juni 2016 7278

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469045

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307864

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284370

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260991

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196615

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks