Pemkab Pulau Seribu akan Uji Coba Video Conference

Selasa, 07 Juni 2016 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 2757

Pemkab Pulau Seribu akan Uji Coba Video Conference

(Foto: Suparni)

Uji coba video conference akan dilakukan Bupati Budi Utomo dari Kantor Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu di Pulau Pramuka, dengan jajarannya dari kantor perwakilan kabupaten di Mitra Praja, Sunter Jakarta Utara, Rabu (8/6) besok.

Uji coba video conference difasilitasi oleh operator jaringan, karena mereka memiliki banyak fasilitas dan kelengkapan alat

"Uji coba video conference difasilitasi oleh operator jaringan, karena mereka memiliki banyak fasilitas dan kelengkapan alat," ujar Bandok Eko Priambodho, Kepala Suku Dinas Komunikasi Informatika dan Kehumasan Kepulauan Seribu, Selasa (7/6).

Menurutnya, secara jaringan, bandwidth yang dimiliki oleh Sudin Kominfomas Kabupaten Kepulauan Seribu mencukupi untuk melakukan video conference. Namun selama ini terkendala kelengkapan peralatan yang kurang.

"Untuk video conference cukup 10 megabytes dan jaringan kita mampu, hanya peralatannya yang belum ada. Padahal itu sangat membantu kinerja kita terutama saat rapat koordinasi. Mudah-mudahan dengan adanya uji coba besok kita jadi tambah tahu apa saja kebutuhannya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pulau Seribu Siapkan Jaringan Teleconference

Pulau Seribu Siapkan Jaringan Teleconference

Rabu, 27 April 2016 3348

VOIP Memudahkan Pemantauan Lurah dan Camat

VOIP Memudahkan Pemantauan Lurah dan Camat

Kamis, 28 April 2016 3143

Kapasitas Bandwith di Pulau Seribu Ditingkatkan

Kapasitas Bandwith di Pulau Seribu Ditingkatkan

Kamis, 07 Januari 2016 4194

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469038

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307819

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284359

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260980

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks