Warga Johar Baru Apresiasi Operasi Pasar

Selasa, 07 Juni 2016 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Budhi Firmansyah Surapati 3232

Warga Senang di Gelarnya Operasi Pasar

(Foto: Rudi Hermawan)

Warga apresiasi operasi pasar (OP) kebutuhan pokok di PD Pasar Jaya Johar Baru, Jakarta Pusat. Penyelenggaraan selama Ramadan, diyakini warga akan menekan harga kebutuhan pokok.

Lebih enak ada operasi pasar lebih murah, jadi uang bisa buat yang lain,

Desi (24) salah seorang warga Johar Baru, mengaku setuju digelarnya operasi pasar. Sebab saat ini harga sejumlah komoditas kebutuhan pokok mulai naik, seperti daging yang mencapai Rp 120 ribu per kilogram dan tepung Rp 10 ribu per kilogram.

"Kalau di sini daging cuma Rp 89 ribu dan tepung Rp 8.500. Lebih enak ada operasi pasar lebih murah, jadi uang bisa buat yang lain," katanya, Selasa (7/6).

Hal serupa juga dikatakan, Yati (38) warga percetakan negara. Ia mengaku setuju dengan operasi pasar yang digelar selama satu bulan ini. Terlebih, semakin mendekati hari raya kebutuhan bahan pokok mengalami kenaikan yang cukup tinggi.

"Tadi saya taunya dari temen disini ada pasar murah. Ini bagus sekali, sangat membantu kita," tandasnya.

BERITA TERKAIT
OP Sasar Tiga Pasar di Jakpus

OP Sasar Tiga Pasar di Jakpus

Selasa, 07 Juni 2016 3287

OP Pasar Mulai Digelar dari Awal Puasa

OP Pasar Mulai Digelar dari Awal Puasa

Senin, 06 Juni 2016 2953

Basuki Ingin OP Digelar Setiap Hari

Basuki Ingin OP Digelar Setiap Hari

Senin, 06 Juni 2016 3365

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468503

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307238

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285052

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283951

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks