Persiapan UN SMP Terus Dimatangkan

Selasa, 26 April 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Andry 2624

Persiapan UN SMP Terus Dimatangkan

(Foto: Reza Hapiz)

Persiapan Ujian Nasional (UN) Sekolah Menengah Pertama ( SMP)‎ terus dimatangkan. Rencananya ujian tersebut akan dilangsungkan 9-12 Mei mendatang.

Soalnya banyak sekolah swasta belum siap sarana dan prasarananya

Kepala Dinas Pendidikan DKI Jakarta, Sopan Adrianto mengatakan, seperti tahun sebelumnya sebagian besar ujian nasional SMP tahun ini masih menggunakan kertas dan belum berbasis IT.

"Soalnya banyak sekolah swasta belum siap sarana dan prasarananya. Kalau untuk sekolah kita baru ada 113 sekolah saja yang baru berbasis IT," ujarnya, Selasa (26/4).

Menurutnya, baru pada tahun 2017 mendatang ‎seluruh ujian nasional dilakukan berbasis komputer. Bagi sekolah yang belum siap ditawarkan di lokasi SMP yang sudah lebih‎ dulu ujiannya.

"Kalau kurang kita bisa kerja sama dengan sejumlah universitas yang ada alatnya, kalau anggaran disetujui tahun depan kita rencana lengkapi seluruh sekolah dengan komputer‎," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Ujian Berbasis Komputer Bukan Parameter Kemajuan

UN Berbasis Komputer Bukan Parameter Kemajuan

Kamis, 07 Mei 2015 3183

UN di SMPN 49 Diawasi CCTV

UN di SMPN 49 Diawasi CCTV

Senin, 04 Mei 2015 4889

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks