Kebijakan Urai Kemacetan Terus Dimatangkan

Minggu, 10 April 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Budhi Firmansyah Surapati 5556

Urai  Sejumlah Kebijakan Pengurai Kemacetan Lalin Akan Diberlakukan, Sosialisasi Rute Alternatif Aka

(Foto: Yopie Oscar)

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta terus mematangkan kebijakan pasca penerapan uji coba penghapusan kawasan 3 in 1. Ini dilakukan sebelum diberlakukannya ERP yang diharapkan bisa menjadi solusi mengurai kemacetan di Ibukota.

Kita sedang bahas detail dengan kepolisian untuk pemberlakukan sejumlah kebijakan contohnya nopol ganjil genap

Kepala Dinas Perhubungan dan Transportasi (Dishubtrans) DKI Jakarta, Andri Yansyah mengatakan, kemacetan paling tinggi terjadi di kawasan Semanggi, Jl Jenderal Sudirman dan Bundaran Senayan.

"Kita sedang bahas detail dengan kepolisian untuk pemberlakukan sejumlah kebijakan contohnya nopol ganjil genap," ujarnya, Minggu (10/4).

Dikatakan Andri, hal ini sambil menunggu penerapan ERP yang saat ini masih terus berproses. Namun, selama pemberlakuan uji coba penghapusan 3 in 1, menurutnya ada peningkatan masyarakat menggunakan angkutan bus Transjakarta dan kendaraan umum lainnya.

"Namun manfaat lain bisa menghapus kasus eksploitasi anak, joki 3 in 1 khusus balita dan anak sekolah yang saat jam belajar menjadi joki," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Kemacetan 24,35 Persen Terjadi di Ruas Jalan 3 In 1

Tingkat Kemacetan di Jalan Kolektor Menurun

Minggu, 10 April 2016 8575

 Urai Kemacetan, Sosialisasi Rute Alternatif Akan Dilakukan

Lalin Jalan Protokol akan Direkayasa

Minggu, 10 April 2016 6329

Ujicoba 3 In 1 Dihapus, Pengguna Bus Transjakarta Meningkat 5 Persen

3 in 1 Dihapus, Penumpang Transjakarta Meningkat

Minggu, 10 April 2016 8826

Peningkatan Volume Kendaraan di Jalan Protokol Hanya Fenomena

Peningkatan Volume Kendaraan Hanya Fenomena

Rabu, 06 April 2016 3306

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks