Kapal TNI AL Latihan Pemetaan di Pulau Seribu

Kamis, 07 April 2016 Reporter: Suparni Editor: Nani Suherni 4469

 Pulau Seribu Disambangi Kapal TNI AL KRI SPICA-934

(Foto: Suparni)

Kepulauan Seribu mendapat kunjungan dari Kapal TNI Angkatan Laut (AL), KRI SPICA-934  yang merupakan kapal latih untuk survei dan pemetaan laut yang bersandar di dermaga utama Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu Utara.

Kami ingin melaksanakan latihan survei dan pemetaan laut

Komandan Survei Hidrografi, Kol Dwi Jantarto mengatakan, kedatangannya dengan menggunakan kapal selain untuk latihan juga mengenalkan kapal KRI SPICA-934 kepada warga Pulau Seribu.

"Kami ingin melaksanakan latihan survei dan pemetaan laut, untuk program tahunannya Dinas Hidro Oseanografi (Dishidros) dari program Maps Sallent," ujarnya, Kamis (7/4).

Sementara itu, Bupati Kepulauan Seribu, Budi Utomo mengatakan, kedatangan kapal KRI SPICA-934 dapat menjadi pelajaran baru untuk siswa SD, SMP dan SMA yang ada di Pulau Pramuka.

"Kenapa kami melibatkan siswa di Pulau Seribu, saya ingin agar kedatangan kapal ini dijadikan inspirasi bagi para siswa dalam mewujudkan mimpi mereka," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sudin Hubtrans Usulkan Kapal Perintis Sampai Pulau Sebira

Rute KM Perintis Diusulkan Hingga Pulau Sebira

Selasa, 23 Februari 2016 3886

Pendalaman Pelabuhan Pulau Tidung Tunggu Anggaran Perubahan

Pendalaman Dermaga Pulau Tidung Ditarget Rampung Akhir Tahun

Senin, 21 Maret 2016 3487

Wiasatawan Pulau Tidung Harus Pakai Kapal Pengumpan

Wisatawan Pulau Tidung Harus Pakai Kapal Pengumpan

Senin, 21 Maret 2016 5381

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks