UN Paket C di Jakbar Diikuti 1.237 Orang

Senin, 04 April 2016 Reporter: Folmer Editor: Andry 3157

UN Paket C di Jakbar Diikuti 1.237 Orang

(Foto: Ilustrasi)

Ujian Nasional (UN) Paket C atau setara SMA di wilayah Jakarta Barat diikuti 1.237 peserta. Ribuan peserta yang sebagian besar berstatus pekerja tersebut mengikuti UN Paket C di lima sekolah berbeda.

Peserta ujian Paket C tahun ini berjumlah 1.237 orang

"Peserta ujian Paket C tahun ini berjumlah 1.237 orang," kata Ritamala Marbun, Koordinator Pelaksana Ujian Paket C Wilayah II Jakarta Barat, Senin (4/4).

Ia menjelaskan, lima sekolah yang menjadi tempat pelaksanaan UN Paket C di wilayah II Jakarta Barat terdiri dari SMAN 112, SMAN 65, SMAN 78, SMAN 85 dan SMAN 57. Selain memberikan kesempatan UN Paket C, pihaknya juga melayangkan surat izin kepada perusahaan tempat para peserta ujian bekerja.

"Kami sudah meminta kepada perusahaan agar karyawannya yang mengikuti ujian paket C diberikan izin tidak bekerja selama empat hari ke depan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Ribuan Naskah UN Paket C Didistribusikan

Ribuan Naskah UN Paket C Didistribusikan

Senin, 04 April 2016 2613

pendistribusian soal ujian nasional

45 Peserta Ujian Paket C Ikuti UN di Lapas Cipinang

Sabtu, 11 April 2015 1772

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks