Razia Pangan Digelar di Pasar Perumnas Klender

Kamis, 31 Maret 2016 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 4975

Razia Pangan Digelar di Pasar Perumnas Klender

(Foto: Nurito)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Timur kembali menggelar razia pangan di pasar-pasar tradisional. Ada lima pasar yang dilakukan pemeriksaan pada, Kamis (31/3) hari ini.

Razia pangan ini bagian rutin kegiatan Tim Ketahanan Pangan Jakarta Timur. Untuk mencegah beredarnya makanan yang mengandung zat kimia berbahaya

Sekretaris Kota Jakarta Timur, Junaidi mengatakan, lokasi yang akan diperiksa yaitu Pasar Perumnas Klender, Pondok Bambu, Sawah Barat, Cipinang Muara dan Cawang Kavling.

Dalam razia pangan ini, pemeriksaan laboratorium dipusatkan di Pasar Perumnas Klender. Seluruh sampel makanan yang diambil dari pedagang di lima pasar, nantinya dibawa ke Pasar Perumnas Klender untuk diperiksa.

Sasarannya adalah untuk menjaring produk pertanian, peternakan dan perikanan yang mengandung zat kimia berbahaya. Untuk mendukung razia ini, empat laboratorium disiagkan di Pasar Perumnas Klender. Masing-masing Lab Kesmavet, Perikanan, Pertanian dan Lab dari BPOM DKI.

"Razia pangan ini bagian rutin kegiatan Tim Ketahanan Pangan Jakarta Timur. Untuk mencegah beredarnya makanan yang mengandung zat kimia berbahaya," tandas Junaidi.

BERITA TERKAIT
 Pedagang Tahu Berformalin Diberi SP

Pedagang Tahu Berformalin Diberi SP

Kamis, 31 Maret 2016 3561

Makanan Berformalin Masih Ditemukan di Jakbar

Makanan Berformalin Masih Ditemukan di Jakbar

Selasa, 22 Maret 2016 3396

3 Pedagang di Jakbar Menjual Bahan Panganan Berformalin

3 Pedagang di Jakbar Jual Bahan Pangan Berformalin

Jumat, 18 Maret 2016 4441

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469035

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307798

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284354

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260978

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196600

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks