Pohon Tumbang di Cipayung Dievakuasi

Selasa, 22 Maret 2016 Reporter: Nurito Editor: Andry 3765

Hujan Deras, Dua Pohon Tumbang di Cipayung

(Foto: Nurito)

Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Cipayung, Jakarta Timur, menyebabkan dua pohon tumbang sekitar puku 13.30. Pohon tumbang tersebut terjadi di Jalan Ali RW 01, Cipayung dan Jalan Raya Pintu 3 Taman Mini dekat Green Terrace, Ceger.

Butuh waktu sekitar satu jam untuk evakuasi pohon tumbang

Kasi Operasi Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Timur, Gatot Sulaiman mengatakan, untuk evakuasi pohon tumbang di Jl Pintu 3 TMII, pihaknya mengerahkan sekitar empat personil yang langsung mencacah batang dan dahan pohon dengan gergaji mesin.

"Butuh waktu sekitar satu jam untuk evakuasi pohon tumbang," katanya, Selasa (22/3).

Ia menjelaskan, pohon yang tumbang di Jalan Raya Pintu 3 Taman Mini berjenis angsana dengan tinggi sekitar 10 meter dan diameter 50 sentimeter.

Evakuasi pohon tumbang di Jalan Ali RW 01 Cipayung, dilakukan sekitar tujuh petugas Penanganan Prasarana Sarana Umum (PPSU).

BERITA TERKAIT
Sempalan Pohon Tumbang di Jl Kalibata Utara Dievakuasi

Pohon Mahoni Tumbang di Jl Kalibata Utara

Selasa, 15 Maret 2016 3589

Pohon Raksasa Tumbang Tutupi Jalan Lingkungan

Pohon Tumbang Tutupi Jalan Lingkungan

Rabu, 09 Maret 2016 3541

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307855

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284366

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196611

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks