Sudin Tata Air Jaksel Diminta Cek Saluran Air

Senin, 21 Maret 2016 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Nani Suherni 3279

Sudin Tata Air Jaksel Diminta Cek Saluran Air

(Foto: doc)

Kepala Dinas Tata Air, Teguh Hendarwan meminta satgas Tata Air di wilayah, khususnya Jakarta Selatan tetap mengecek saluran air.

Saya berharap di Jakarta Selatan tidak ada kasus serupa, cuma memang perlu pembersihan secara menyeluruh, kita semua wilayah yang namanya saluran itu menjadi prioritas kita, termasuk yang di Jakarta Selatan

Teguh menegaskan, pembersihan saluran dimasing-masing wilayah harus menjadi prioritas dari tugas Dinas Tata Air. Ia mengharapkan tidak ada kasus serupa seperti saluran di Jalan Medan Merdeka Selatan.

"Saya minta ke Kasudin Jakarta Selatan setiap hari Sabtu Minggu tetap turun bagaimana agar gorong-gorong dan saluran air bisa bersih, sampai ke kampung-kampung," kata Teguh, Senin (21/3).

Ia mengingatkan, Jakarta Selatan merupakan daerah yang menyumbang pendapatan asli daerah (PAD). Oleh sebab itu menjadi hal wajar ketika warganya banyak mengeruhkan genangan dan saluran air yang tersumbat.

"Kalau warga nanya kenapa rumah saya masih kebanjiran, kenapa masih banyak genangan. Tinggal bagaimana kita mewujudkan itu sebagai bentuk pembuktian bahwa Dinas Tata Air dan Sudin tata air termasuk yang ada di Kecamatan bekerja," tandas Teguh.

BERITA TERKAIT
PPSU Keruk Lumpur di Saluran Air Jl Ampera Raya

Saluran Air Jl Ampera Raya Dibersihkan

Jumat, 18 Maret 2016 4277

 Saluran Air Komplek Deperla Dibersihkan

PPSU Bersihkan Saluran Air Jl Kramat Jaya

Kamis, 17 Maret 2016 4662

 Kulit Kabel di Saluran Jl Medan Merdeka Selatan Berkurang

Kulit Kabel di Saluran Jl Medan Merdeka Selatan Berkurang

Kamis, 10 Maret 2016 5489

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307872

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260994

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196618

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks