Djarot Berharap BUMD Lebih Profesional

Kamis, 10 Maret 2016 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Rio Sandiputra 3286

Djarot Berharap BUMD Lebih Profesional

(Foto: Reza Hapiz)

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat ingin Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) lebih profesional. Sehingga bisa memberikan pelayanan kepada masyarakat DKI.

Kenapa kok sampai dikatakan badan usaha menghabiskan dana daerah? Karena BUMD selalu mengharapkan PMP, PMP dan PMP‎

"‎Dibanyak tempat oleh masyarakat BUMD itu yang sebetulnya Badan Usaha Milik Daerah menjadi badan usaha menghabiskan dana daerah. Kenapa kok sampai dikatakan badan usaha menghabiskan dana daerah? Karena BUMD selalu mengharapkan PMP, PMP dan PMP‎," ujar Djarot, saat rapat dengan pimpinan BUMD, di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (10/3).

Bahkan cap tidak profesional kini juga masih melekat dalam benak masyarakat saat melihat kinerja BUMD. "Dikalangan masyarakat, dibanyak Pemerintahan Daerah, BUMD itu seringkali dikonotasikan tidak profesional," kata Djarot.

Djarot meminta agar BUMD tidak hanya mengharap Penyertaan Modal Pemerintah (PMP) dan ikut dalam mekanisme pasar. Sebab tujuan dari pembentukan BUMD untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat.

"‎Kenapa kita bentuk? Ini adalah bagian komitmen dari pemerintah untuk melakukan intervensi yang baik supaya warga Jakarta tidak selalu ikut larut di dalam mekanisme pasar. Fungsi Pemerintah adalah meringankan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Wagub Minta BUMD DKI Saling Sinergi

Bunga Pinjaman Bank DKI ke BUMD Harus Rendah

Senin, 07 Maret 2016 2701

Basuki: Reklamasi Dibatalkan, Biar Saya yang Caplok

BUMD DKI Siap Ambil Alih Reklamasi Pulau

Selasa, 01 Maret 2016 4972

Dharma Jaya Minta 147 M ke Pemprov DKI

Rabu, 24 Februari 2016 735

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks