15 Ton Sampah Diangkut dari Jembatan Kalibata

Rabu, 09 Maret 2016 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Rio Sandiputra 3771

15 Ton Sampah Diangkut dari Jembatan Kalibata

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Pengangkutan sampah yang tersangkut di Jembatan Kalibata, Rawajati, Pancoran, Jakarta Selatan kembali dilanjutkan, Rabu (9/3).

Baru dilanjutkan tadi mulainya sekitar jam 09.00. Sudah terangkut sekitar 15 ton

Pengelola UPK Badan Air Dinas Kebersihan DKI Jakarta wilayah Jakarta Selatan, Rohmat mengatakan, saat ini pengerjaan difokuskan pada pengangkutan sampah-sampah sisa.

"Kemarin jam sudah dari 08.00 - 00.00. Baru dilanjutkan tadi mulainya sekitar jam 09.00. Sudah terangkut sekitar 15 ton," kata Rohmat di lokasi.

Dalam proses pengangkutan itu, dikerahkan sebanyak 10 unit truk Dinas Kebersihan DKI Jakarta berukuran kecil dengan muatan sekitar dua sampai tiga ton.

"Ini tinggal sampah sisa saja, 10 unit truk yang kecil semua, karena saya lihat volumenya juga. Sekarang sudah lima rit," tandas Rohmat.

BERITA TERKAIT
20 Truk Angkut Sampah di Jembatan Kalibata

20 Truk Angkut Sampah di Jembatan Kalibata

Selasa, 08 Maret 2016 4813

Djarot Ajak Warga Ibukota Mencintai Alam

Djarot Ajak Warga Ibukota Mencintai Alam

Selasa, 08 Maret 2016 2441

Warga Kelurahan Rawajati Ingin Pemasangan Shetpile Segera di Lakukan

Warga Rawajati Minta Kali Ciliwung Dibangun Sheet Pile

Minggu, 06 Maret 2016 6739

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469057

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307903

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261000

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks