PJU di Jl Madrasah I Diperbaiki

Senin, 07 Maret 2016 Reporter: Folmer Editor: Rio Sandiputra 4795

PJU di Jl Madrasah I Diperbaiki

(Foto: doc)

Suku Dinas Perindustrian dan Energi (PE) Jakarta Barat melakukan perbaikan lampu penerangan jalan umum (PJU) di Jalan Madrasah I RT 12/09, Kelurahan Sukabumi Utara, Kebon Jeruk.

Ini tindaklanjut dari pengaduan masyarakat. Saat ini lampu PJU di jalan tersebut sudah menyala, dan pelayanan penerangan sudah terpenuhi

"Ini tindaklanjut dari pengaduan masyarakat. Saat ini lampu PJU di jalan tersebut sudah menyala, dan pelayanan penerangan sudah terpenuhi," ujar Saukani, Kepala Sudin PE Jakarta Barat, Senin (7/3).

Saukani mengatakan, pihaknya siap menindaklanjuti seluruh laporan pengaduan warga terkait padamnya lampu PJU se-Jakarta Barat.

"Kami semaksimal mungkin bekerja cepat merespon pengaduan warga sebagai bentuk pelayanan kepada masyarakat, sehingga merasa puas," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Perbaikan Lampu PJU di Sepanjang Rasuna Said Dikebut

PJU dan JPO Rasuna Said Diperbaiki

Jumat, 04 Maret 2016 4524

Antisipasi Banjir, Panel Lampu PJU di Jelambar Ditinggikan

Panel PJU Kawasan Rawan Genangan Ditinggikan

Jumat, 04 Maret 2016 4571

30 Titik PJU di Jaksel Diperbaiki

30 Titik PJU di Jaksel Diperbaiki

Rabu, 02 Maret 2016 2877

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469054

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307887

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks