Informasi Perbaikan Jalan Rusak Melalui Spanduk

Senin, 07 Maret 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Rio Sandiputra 3945

Informasi Perbaikan Jalan Rusak Melalui Spanduk

(Foto: doc)

Dinas Bina Marga DKI Jakarta akan melakukan perbaikan menyeluruh jalan Ibukota yang rusak mulai April, atau saat musim hujan telah lewat. Saat ini, beberapa titik jalan rusak dipasang spanduk pemberitahuan rencana tersebut.

Saat ini yang bisa kita lakukan penambalan jalan rusak dan berlobang saja. Kalau pembenahan harus nunggu intensitas hujan turun dulu, diperkirakan April

"Masyarakat kan belum paham, makanya dipasangi saja spanduk, kalau konstruksi akan dilakukan April mendatang," kata Yusmada Faizal, Kepala Dinas Bina Marga DKI Jakarta, Senin (7/3).

Menurut Yusmada, untuk saat ini pihaknya hanya melakukan penambalan jalan saja. Ini sebagai penanganan darurat agar tidak ada pengendara yang celaka akibat jalan berlubang.

"Saat ini yang bisa kita lakukan penambalan jalan rusak dan berlobang saja. Kalau pembenahan harus nunggu intensitas hujan turun dulu, diperkirakan April," ucapnya.

Saat ini, lanjut Yusmada, memang cukup banyak keluhan yang disampaikan oleh masyarakat terkait kerusakan jalan di kawasan permukiman. Sehingga setelah dipasangi spanduk masyarakat bisa langsung mendapatkan jawaban terkait hal tersebut.

"Itu biayanya kan murah saja, dan kalau sudah diperbaiki bisa dipasang di lokasi lainnya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
30 Lubang di Jl RE Martadinata Diperbaiki

Jl RE Martadinata Diperbaiki

Kamis, 03 Maret 2016 4792

 Bahayakan Pengendara, Jalan Rusak Bertebaran di Jakarta Timur

Waspada, Banyak Jalan Berlubang di Jaktim

Rabu, 02 Maret 2016 3351

Rustam Minta Jalan Rusak RE Martadita Ditambal

Camat Diminta Tangani Lubang di Jl RE Martadinata

Rabu, 02 Maret 2016 3978

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks