Genangan Jl Mangga Dua Mulai Surut

Kamis, 25 Februari 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Rio Sandiputra 5718

Genangan Jl Mangga Dua Surut

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Genangan sepanjang Jalan Mangga Dua, Kelurahan Pademangan Barat, Kecamatan Pademangan, Jakarta Utara berangsur surut.

Tapi saat ini secara perlahan mulai surut setelah tali air dan sampah di saluran yang jadi salah satu penyebab aliran tersumbat kami bersihkan. Hingga saat ini bisa dibilang sudah surut

Pantauan Beritajakarta.com, genangan pada dua sisi Jalan Mangga Dua, tepatnya depan Harco Mangga Dua dan Markas Besar Lantamal yang awalnya sekitar 15-20 sentimeter yang panjangnya mencapai kira-kira 20 meter saat ini sudah berangsur surut. Dan kondisi arus lalulintas juga berjalan normal. Kalaupun ada genangan hanya dua titik setinggi kira-kira lima sentimeter di depan pintu masuk Hotel Exclusive dan markas TNI AL.

Rusdi (36) petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahanan Pademangan Barat mengatakan bahwa awalnya dampak dari hujan yang turun dari semalam hingga saat ini membuat air menggenangi jalan sentinggi kira-kira 20 sentimeter.

"Tapi saat ini secara perlahan mulai surut setelah tali air dan sampah di saluran yang jadi salah satu penyebab aliran tersumbat kami bersihkan. Hingga saat ini bisa dibilang sudah surut," ujar Rusdi, Kamis (25/2).

Kondisi yang sama juga terjadi padan pintu masuk tol Pademangan Barat. Saat ini genangan sama sekali sudah surut hingga membuat arus lalulintas berjalan lancar dan normal.

BERITA TERKAIT
Banjir di Cakung Barat Belum Surut

Genangan di Cakung Barat Belum Surut

Kamis, 25 Februari 2016 6535

Genangan Di Jakarta Masih Kondisi Normal

Ketinggian Genangan di DKI Bervariasi

Kamis, 25 Februari 2016 4033

Hujan Mengguyur, 6 Titik di Jakbar Tergenang

Hujan Sejak Malam, 6 Jalan di Jakbar Tergenang

Kamis, 25 Februari 2016 5261

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks